Rempang dan Impian Habibie: Pemerintah Tak Mungkin Sengsarakan Masyarakat
Batam (gokepri) - Kampung Pengembangan Nelayan Maritime City terhampar seluas 471 hektare di tepi perairan Galang, akan jadi pemukiman baru yang khusus dibangun bagi masyarakat Rempang terdampak Proyek Stategis Nasional Rempang Eco-City.
Pada akhir 2024,...
Jadi Sarang Judi dan Narkoba, Kampung Aceh Digusur
BATAM (gokepri.com) - Kampung Aceh, Muka Kuning, Kota Batam digusur. Tim gabungan TNI dan Polri serta Satpol PP dibantu sejumlah ormas mengeksekusi kawasan perkampungan rumah liar (Ruli) tersebut, Jumat 31 Maret 2023.
Kapolresta Barelang Kombes...
Pemadaman Listrik PLN Batam Bergilir Jumat 25 Maret 2022, Berikut Jadwalnya
Batam (gokepri.com) - Pelanggan PLN Batam masih akan mendapatkan giliran pemadaman listrik hari ini, Jumat 25 Maret 2022.
Hal itu dilakukan PLN Batam sehubungan dengan adanya pemeliharaan pembangkit.
Pemeliharaan pembangkit harus dilakukan PLN Batam dalam rangka...
Syarat Perjalanan ke Singapura dari Batam Update Terbaru Mei 2022
Batam (gokepri.com) - Bagi pelaku pariwisata dari Batam yang ingin ke Singapura, berikut adalah beberapa informasi penting yang perlu disiapkan.
Sebagaimana diketahui bahwa Singapura saat ini telah membuka pintu untuk wisatawan asing. Termasuk wisatawan dari...
Harga Tiket dan Jadwal Kapal Feri Batam Fast ke Singapura Pulang Pergi
Batam (gokepri.com) - Bagi masyarakat Batam yang ingin melakukan kunjungan ke Singapura, berikut jadwal Kapal Feri Batam Fast.
Kapal Feri Batam Fast merupakan salah satu kapal yang melayani rute Batam ke Singapura dan rute sebaliknya.
Dari...
Siswa Terpapar Covid-19, Belajar Tatap Muka SMPN 43 Batam Dihentikan
Batam (Gokepri.com) - Pelaksanaan Pembelajaran Tatap Muka (PTM) digelar SMPN 43 Batam mendadak dihentikan. Pasalnya kedapatan salah satu siswa kelas IX terpapar Covid-19.
Padahal sekolah ini sudah hampir tiga...
Kampung Aceh Digusur, Berantas Peredaran Narkotika hingga Tuntas
BATAM (gokepri) - Pemerintah Kota Batam dan aparat hukum menggusur lokasi peredaran narkotika dan perjudian yang dikenal sebagai Kampung Aceh. Upaya memberantas narkotika di kampung yang berlokasi di kawasan Mukakuning itu sampai tuntas.
Tim gabungan...
Ada Temuan Mayat Lagi di Hotel Bali Batam
Batam (gokepri.com) - Mayat laki-laki ditemukan tergeletak di kamar nomor 214, lantai 2 salah satu Hotel Bali, Batam, Rabu, 22 Desember 2021.
Mayat pria ini bukanlah yang pertama ditemukan di Hotel Bali, Sebelumnya, warga juga...
Tebing Longsor di Bengkong Nyaris Timpa Rumah Warga
BATAM (gokepri.com) - Hujan deras yang turun sepanjang hari di Kota Batam menyebabkan tebing longsor di Kavling Tanjung Buntung Baru RT 7 RW 2 Kecamatan Bengkong.
Tidak ada korban dalam kejadian ini namun, dua rumah...
Kecelakaan di Jalan Bagan Tanjungpiayu Renggut Nyawa Siswi SMKN 3 Batam
Batam (gokepri.com) - Kecelakaan terjadi di jalan menuju Kampung Bagan, tepatnya di depan Perumahan Buana Garden, Tanjungpiayu, Kecamatan Sei Beduk, Kota Batam, Jumat (2/4/2021). Korbannya adalah Tetty Rina Sianturi, Siswi kelas XII...